Import Outline dari Document Word
Dalam melakukan import terhadap Outline maka syarat yang harus terpenuhi adalah
kesiapan file Outline itu sendiri maksudnya file yang akan dimasukkan telah dibuat dengan
menggunakan microsoft word dan file tersebut tidak dalam keadaan sedang diakses.
Caranya :
1. Buat file word yang ingin dimasukkan
Contoh :
2. Posisikan kursor pada slide sebelum slide yang akan disisipkan
Misalnya untuk menyisipkan slide pada lembar ke-2 maka yang di klik adalah
slide pada lembar pertama.
3. Klik menu Insert pilih Slide From Outline
4. Muncul dialog Insert Outline lalu cari file yang ingin disisipkan lalu klik insert
5. Outline akan tersisip akan tetapi masih memerlukan beberapa penyesuaian
mengingat tiap bagian file yang menggunakan enter dianggap sebagai slide baru.
Penyesuaian akan dilakukan dengan bantuan promote, demote, move up dan juga
move down.
promote, demote, move up dan move down
�� Promote digunakan untuk menaikkan level (bergeser ke kiri)
�� Demote digunakan untuk menurunkan level (bergeser ke kanan seperti tab)
�� Move Up digunakan untuk menggeser slide selembar ke atas
�� Move Down digunakan untuk menggeser slide selembar ke bawah
Dengan prinsip di atas maka slide yang sebelumnya telah dibuat dapat disesuaikan sehingga
diperoleh tampilan sebagai berikut :
My Photo Profile
Kamis, 04 Maret 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar